About This Blog

Selamat datang di Blog ini. Perkenalkan nama saya Djoko Sasongko, saya seorang praktisi dalam bidang manufacture ( my Manufacture Blog ) dan juga seseorang yang suka dan berjiwa seni ( my Art Blog ). Kebetulan juga lagi cari-cari peluang atau penghasilan lewat internet (sudah lama kenal yang namanya internet tapi baru belajar jadi Internet Marketer gitu). Blog ini saya buat untuk berbagi "uneg-uneg", berbagi ilmu, berbagi pengalaman, berbagi cerita penderitaan, kepahitan dan kegagalan atau berbagi kesuksesan dalam "bisnis online (internet business)". Saran dan kritik membangun akan saya terima dengan senang hati untuk kesempurnaan Blog ini. Semoga Blog ini bisa membawa manfaat untuk semuanya. Terima kasih. Thank You. Matur Nuwun.









Saturday 13 December 2008

Apakah yang disebut Forex (Foreign Exchange) Program

Apakah yang disebut Forex (Foreign Exchange) Program ?
Forex program merupakan program bisnis di internet yang intinya adalah:
* Merupakan program jual beli mata uang asing (Foreign Exchange atau Valuta Asing). Dalam bahasa indonesia biasa disebut dengan Trading Valas secara Online.
* Atau Program Forex Trading dimana kita hanya perlu untuk menginvestasikan uang kita saja, selanjutnya untuk Trading-nya kita serahkan kepada ahli yang ada pada Website Bisnis yang menawarkan program tersebut.
* Saya golongkan juga disini Program Affiliate dari suatu Website Bisnis tetapi inti produknya adalah Forex Trading , sehingga semakin banyak orang yang ber-Trading Forex pada Website Bisnis tersebut melalui referensi dari kita.
* Program Affiliate yang inti produknya adalah Trading Forex ini biasanya memerlukan beberapa downline juga, semakin banyak downline anda akan semakin banyak pula kesempatan anda untuk mendapatkan poin atau uang selain dari Forex Trading yang anda ikuti itu sendiri.

Apakah yang akan kita dapatkan :
* Komisi berupa poin yang bisa kita tukar dengan uang atau uang langsung yang tentunya dari hasil Forex Trading secara Online (nilai selisih mata uang yang kita jual belikan) tersebut.
* Komisi dari Website Bisnis yang inti produknya adalah Forex Trading dari beberapa orang atau pengunjung yang melakukan investasi pada Website Bisnis tersebut melalui referensi kita.
* Selisih nilai poin atau uang akan berbeda pada setiap program Forex Trading.

1 comments:

Belajar Forex said...

Cukup jelas dan cukup informatif. menjelaskan secara langsung tentang FOREX. nice post





Belajar Forex Bizweb

Post a Comment

Isi dan data-data dalam my Blog ini adalah hak cipta pemilik my Online Business Blog

Page copy protected against web site content infringement by Copyscape
Dilarang keras mengcopy, menyalin atau mengutip semua atau sebagian isi dari my Blog ini atau my Online Business Blog ini tanpa mencantumkan sumbernya atau tanpa seijin pemilik, Djoko Sasongko, ST. MMT. Pelanggaran terhadap hal tersebut akan diproses sesuai Undang-undang/Hukum yang berlaku.

Copyright © Djsasongko.blogspot.COM 2008 All Rights Reserved